Belajar Seni Grafis Melalui Software Computer

Pada era sekarang ini sudah semakin mudah dalam mengembangkan seni grafis . Jika anda tidak terlalu mahir dalam mensketch gambar pada buku gambar / kanvas dll , anda bisa menggunakan berbagai macam software komputer untuk memudahkan anda dalam mengembangkan ilmu grafis anda . Contoh - Contoh Software favorit yang paling banyak digunakan adalah CorelDraw , Photoshop , Flash , Illustrator , 3DMax , AutoCAD , ArchiCAD , AfterEffects dll. Untuk Menggambar sketsa Dengan bentuk Abstrak software terbaik yang dapat anda gunakan adalah Corel Draw. Untuk Meng-edit dan memanipulasi foto Software terbaik yang di gunakan adalah Photoshop .Untuk Membuat Logo Software terbaik yang di gunakan adalah Adobe Illustrator , Untuk Animasi Software terbaik yang di gunakan adalah Flash . Untuk Pengolahan Sketch Objek 3D Software terbaik yang di gunakan adalah 3DMAX . Untuk Pembuatan Website Software terbaik yang di gunakan adalah DreamWeaver . Untuk Arsitektur Software terbaik yang di gunakan adalah AutoCAD dan ArchiCAD .